Tentang Mesin Kemasan
Selamat datang di mesinkemasan.co. Kami menjual khusus mesin packaging (kemasan)yang digunakan untuk mengemas dan melengkapi usaha Bapak / Ibu.
Diantara mesin kami adalah Mesin Cup Sealer, Mesin Blow Moulding, Mesin Cuci-Isi-Tutup Galon, Mesin Cuci-Isi-Tutup Botol, Mesin Packing Vertikal, Mesin Packing Horizontal, Mesin Labelling, Mesin Liquid Filling, Mesin Produksi dan Mesin Air.
Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun di bidang mesin packaging (kemasan), dengan lebih dari 1.000 pelanggan dari Sabang sampai Merauke serta Sertifikasi ISO 9001:2008 di bidang Quality Management System yang kami miliki, kami yakin Bapak/Ibu dapat mempercayai kredibilitas kami sebagai perusahaan mesin packaging (kemasan) yang handal dan terpercaya.
Berlokasi di Malang – Jawa Timur dengan tenaga teknisi berpengalaman, kami siap melayani apapun kebutuhan Bapak/Ibu tentang mesin packaging (kemasan).
Apa Keunggulan Kami?
- Masa Garansi 1 hingga 2 tahun.
- Garansi REPLACE Spare Part 3-6 bulan untuk Jenis mesin-mesin tertentu.
- Sebagian besar mesin telah dilengkapi Video Tutorial Cara Pengoperasian, Cara Perawatan, Cara Perbaikan Mesin dalam bentuk Video Tutorial berbahasa Indonesia
- Setiap pengguna mesin kami akan memperoleh Hak Akses Halaman ‘Customer Area’ di website khusus yang berisi berbagai hal menyangkut teknik mesin yang Anda beli dari kami mulai dari cara pengoperasian yang baik dan benar, cara penggantian komponen mesin, hingga daftar nama toko penjual spare part mesin kami di seluruh Indonesia.
Inilah bentuk Pelayanan Purna Jual yang NYATA dari kami untuk para pengguna mesin kami di seluruh tanah air.Pelayanan Purna Jual NYATA adalah Pelayanan Purna Jual yang memang benar-benar ada dan bukan sekedar Janji Manis.Keberadaan Pelayanan ini dapat dilihat, dibuktikan, dan bermanfaat.
Salam Hangat,