Description
Mesin Pengisian dan menutup botol inline umum digunakan untuk produk seperti minyak goreng, air aki, air juice, dan produk cairan lain yang mesinnya butuh perhatian ekstra (harus sering dibersihkan, kapasitas tidak terlalu banyak). Umumnya mesin ini berkapasitas 800-1000botol perjam untuk mesin dengan 4-6 nozzle.
Berikut Video Mesin:
Adapun spesifikasi mesin ini sangat beragam dan tergantung kebutuhan. Kontak kami untuk menanyakan mesin filling botol inline.
Reviews
There are no reviews yet.