umum

5 Cara Mudah Mencari Supplier Mesin Terpercaya

Posted On November 22, 2015 at 6:44 am by / No Comments

supplier mesinDunia industri memang keras. Mungkin hampir sama dengan manisnya madu yang dijanjikan bidang usaha ini. 

Mencari supplier untuk usaha anda bukanlah perkara yang mudah.

Kita harus lebih teliti untuk melihat supplier mana yang mampu menjalin relasi yang baik serta mampu menyediakan pasokan produk berkualitas dengan harga terjangkau. Mesinkemasan merupakan supplier sekaligus produsen mesin-mesin AMDK atau airminum dalam kemasan. Bagaimana memulai usaha ini (Pabrik Airminum Dalam Kemasan) bisa pelajari di link berikut:
1. Modal Usaha Pabrik Air Minum 1
2. Modal Usaha Pabrik Air Minum 2

Langkah-langkah berikut ini tentu dapat membantu kita menemukan dan menjalin hubungan dengan supplier yang terpercaya:

1. Pelajari track record

Cara ini yang paling mungkin dilakukan. Anda dapat mengecek track record supplier dari teman atau kenalan anda. Bagaimana supplier berhubungan dengan pelanggan, bagaimana ketersediaan spare part, kesiapan teknisi, dan lainnya.

  1. Lihat berapa lama Supplier Berdiri

Ini memang tidak selalu sebanding dengan prestasi supplier . Namun, lamanya supplier berdiri menggambarkan penguasaan supplier akan produknya dan kemampuan supplier untuk survive.

  1. Prestasi Supplier

Untuk mengecek prestasi supplier, perhatikan sertifikat apa saja yang sudah diraih supplier, misal sertifikasi SNI, HACCP, ISO 9001:2008, ISO 12000 dan lainnya.

  1. Layanan pelanggan

Ini penting sekali karena anda akan membeli mesin dari orang yang samasekali belum anda kenal. Cek apakah supplier selalu siap menerima telepon anda. Bila perlu cobalah menelepon dari nomer telepon lainnya

  1. Produsen atau Trader

Hampir semua produsen mesin-mesin produksi memiliki kelemahan dalam layanan after sales sehingga membuat customer kesulitan menghubungi. Namun, produsen bisa membuat produk sesuai budget anda.

Trader cenderung lebih responsif dan agresif, namun trader kurang bisa dalam pengaturan mesin yang sesuai budget anda.

Demikian tips singkat kami, semoga bermanfaat.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

error: Content is protected !!
Need Help? Chat with us